Sejarah Qatar, Negara Islam Terkaya Menjadi Tuan Rumah Piala Dunia 2022

REDAKSIDAKWAH.com – Negara Islam Terkaya , Negara Qatar yang terus menjadi perbincangan, khususnya bagi orang yang pecinta sepakbola di seluruh penjuru dunia. Pada pasalnya, Qatar terpilih menjadi tuan rumah Piala Dunia 2022.

Qatar pun juga menjadi negara Timur Tengah pertama yang didaulat sebagai tuan rumah pergelaran akbar ke empat tahunan Piala Dunia.

Sejarahnya Negara Islam Terkaya pun turut menjadi perhatian untuk publik. Lalu, seperti apa sejarah negara yang dikenal sebagai penghasil minyak bumi terbesar di dunia? Yuk simak ulasannya di bawah ini, yang sebagaimana sudah Redaksidakwah himpun.

Melewati sejarah yang panjang, Qatar pun mendeklarasikan kemerdekaannya pada 3 September 1971. Yang dimana perjanjian sebelumnya dengan Inggris sudah diganti dengan perjanjian persahabatan. Dan pada bulan yang sama, Qatar juga menjadi anggota Liga Arab dan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB).

Selama tahun 1990, Qatar juga setuju untuk mengizinkan pasukan militer Amerika Serikat yang menempatkan peralatan di beberapa lokasi di seluruh negerinya dan memberi kepada mereka penggunaan lapangan terbang Qatar selama operasi AS di Afghanistan pada tahun 2001.

Perjanjian ini juga diresmikan pada akhir tahun 2002, dan Negara Islam Terkaya akhirnya menjadi markas besar Amerika serta operasi militer sekutu di Irak pada tahun berikutnya.

Dengan meningkatnya permintaan gas alam mendorong ekonomi ke tinggian baru dalam dekade yang pertama pada abad ke-21 dan menyediakannya dana bagi upaya Qatar untuk mengangkat dirinya dari ketidakjelasan relatif ke posisi yang lebih menonjol di Timur Tengah.

Pemerintah Qatar juga sudah banyak berinvestasi dalam pembangunan dengan fokus kusus nya pada proyek budaya bergengsi, termasuk juga museum dan kampus ekstensi untuk Universitas asing. Qatar pun juga berusaha untuk menumbuhkan reputasi keterbukaan dan kemandirian politik.

Bukan lagi rahasia umum jika Qatar telah dikenal sebagai penghasil minyak terbesar di dunia. Sejarah pun juuga mencatat bahwa mampu bangkit dari kemiskinan akibatnya minyak bumi.

Minyak bumi dan gas alam yang ada di Qatar memang sudah manjadi salah satu kuncian perekonomian. Yang sudah tercatat, cadangan minyak pun mencapai 15 miliat barel dan gas alam lebih dari 7.000 m3 yang sehingga banyak menjadikan Qatar sebagaim pengekspor mintak bumi terbesar di dunia dan Negara Islam Terkaya.

BACA JUGA : BERITA LAIN TERBARU

Redaksidakwah

Pintu Dakwah Dan Berita Islam

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *